Rabu, 09 Mei 2018

Pelayanan Kami

Kami memberikan pelayanan kepada para nasabah yang telah mempercayakan program asuransi untuk ditangani oleh team kami tanpa tambahan biaya.

Pelayanan yang kami berikan anatara lain
1. Survey Resiko dan Survey Klaim
2. Penilaian Resiko
3. Pengelola Resiko
4. Pencegahan Kerugian
5. Merancang program asuransi yang sesuai dengan resiko yang dihadapi nasabah
6. Mencari perusahaan asuransi yang terseleksi, berkwalitas dan terpercaya.
7. Dokumentasi
8. Penanganan Penyelesaian Klaim

Selain itu, kami pun dapat bertindak sebagai Konsultan Klaim (Claim Consultant ) yang menangani proses penyelesaian klaim dimana pada saat penutupan program asuransi tidak melalui kami.




Tidak ada komentar:

Posting Komentar